Sobat-sobat netizen, apa kalian pernah melihat iklan Tokopedia di televisi? Bagi yang pernah mungkin tak akan asing lagi dengan sosok yang satu ini. Ya, dia adalah Chelsea Islan, bintang iklan dari Tokopedia.
Kalian pasti sering mendengar kalau gadis cantik yang satu ini selalu menyebut kalimat 'sudah cek Tokopedia belum?' Kalimat itu merupakan jargon dari website ecommerce asal Indonesia itu.