![]() |
pixabay |
Bagaimana cara memilih hosting yang bagus? Sebuah pertanyaan yang selalu menghinggapi mereka yang ingin membangun website ataupun blog self hosting. Pastinya mereka menginginkan hosting yang bagus agar bisnis online mereka berjalan dengan lancar.
Lalu bagaimana cara memilih hosting yang tepat?
Sebenarnya banyak sekali pilihan hosting yang disediakan oleh perusahaan-perusahaan penyedia hosting. Ada yang dari luar negeri, ada pula yang dari dalam negeri. Ada yang mahal dan ada pula yang murah. Ada juga perusahaan yang sudah lama dan memiliki banyak pelanggan, ada juga perusahaan baru yang sedang gencar mencari pelanggan.
Baca juga: Pentingnya hosting untuk membangun toko online
Baca juga: Pentingnya hosting untuk membangun toko online
Ingat! Hosting bagus tidak harus mahal. Yang harganya murah bukan berarti jelek. Bisa saja mereka sedang gencar berpromosi untuk menjaring pelanggan, salah satunya dengan BERANI membanting harga. Jadi, faktor harga tidak menjamin kualitas suatu produk. Karena hosting bukan gadget ataupun sepeda motor. Hosting tidak memiliki merk ataupun brand.
Apakah hosting dari perusahaan baru tidak menjamin kualitas?
Jangan salah! Perusahaan baru bukan berarti membangunnya asal-asalan. Perusahaan baru ada juga yang memiliki permodalan yang besar, sehingga perlengkapan mereka cukup memadai untuk menyediakan hosting yang berkualitas. Justru perusahaan yang sudah uzur, peralatannya juga mulai uzur :).
Kalau bukan harga dan umur perusahaan, lalu apa yang menentukan kualitas suatu hosting?
Yang menentukan bagus tidaknya hosting maupun kualitas dari perusahaan penyedianya antara lain:
1. Jarang terjadi permasalahan di website yang menggunakan hosting tersebut
2. Support 24 jam perhari dan 7 hari seminggu
3. Layanan respon cepat pada saat menghandle masalah
4. Testimoni pelanggan yang sudah pernah menyewa hosting di perusahaan tersebut.
Saya merekomendasikan sobat-sobat menggunakan hosting murah dari perusahaan penyedia hosting yang lumaya lama eksis. Silahkan sobat pilih:
Niagahoster
Hostinger
Qwords
Rumahweb
IDWebhost
Dewaweb
Masterweb
DapurHosting
JagoanHosting
Hostinger
Qwords
Rumahweb
IDWebhost
Dewaweb
Masterweb
DapurHosting
JagoanHosting
Kiosdomain
dan lain-lain.
dan lain-lain.
Daripada sobat memilih hosting yang mahal, mending memilih yang murah saja, betul?
Sekian dulu ulasan dari saya mengenai cara memilih hosting yang bagus. Semoga tulisan ini bermanfaat bagi sobat semuanya.
Salam!