-->
close
Jasa Content Placement Murah
Skip to main content





  Cari artikel apa saja

  

Tutorial Cara Mengganti Password PayPal dan Pertanyaan Keamanan

Penggantian password pada akun PayPal merupakan hal yang lumrah. Caranya pun cukup sederhana dan bisa anda ikuti petunjuknya di bawah ini.

NOTE: Tutorial kali ini adalah untuk akun PayPal yang sudah terverifikasi (verified).


tutorial cara mudah mengganti password akun pp pertanyaan keamanan
Bagaimana cara mengganti password PayPal?


Cara mengganti password dan pertanyaan keamanan pada akun PayPal


A. Mengubah password akun PayPal

Silahkan ikuti langkah-langkahnya secara singkat di bawah ini:

1. Silahkan kunjungi situs PayPal, login dengan email dan password anda, kemudian pilih menu "Setting" berupa tombol Gear di pojok kanan atas

2. Selanjutnya, silahkan pilih tulisan "Security"

3. Langkah berikutnya, pilih "Password", dan untuk menggantinya silahkan klik tulisan "Update"

4. Anda akan diarahkan untuk menginput 16 angka CC atau VCC untuk mengonfirmasi kepemilikan akun anda, selanjutnya klik tulisan "Submit". Kemungkinan pada bagian "Security measure / tindakan keamanan" anda bisa juga diminta nomor rekening bank yang terhubung ke akun PayPal anda. Atau bisa juga anda diminta untuk menjawab 2 pertanyaan keamanan yang sudah anda buat sebelumnya.

5. Selanjutnya, silahkan input password lama anda pada kolom yang tersedia. Di bawahnya anda input juga password baru untuk akun anda. Selanjutnya klik tulisan "Save".

6. Sampai di sini, anda telah sukses mengubah password pada akun PayPal anda.


B. Mengubah pertanyaan keamanan pada akun PayPal anda

Ikuti 2 langkah di bawah ini:

1. Melanjutkan langkah di atas (masih di bagian "Security"), silahkan pilih tulisan "Security Question" guna mengganti pertanyaan keamanan anda. Silahkan klik tulisan "Edit", masukkan password baru anda, pilih pertanyaan keamanan dan tulis jawabannya, selanjutnya klik tulisan "Save".

2. Selamat , anda telah berhasil mengganti jawaban pertanyaan keamanan akun PayPal anda.


Baca juga:

Cara verifikasi akun PayPal tanpa kartu kredit


Itulah dia tutorial singkat, bagaimana cara mengganti password akun PayPal beserta pertanyaan keamanannya.

Semoga mudah dipahami, dan selamat mencoba!

Baca Juga
> Jual database supplier (online dan offline), ada yg bisa resi cashless

VR Headset Murah di SHOPEE
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax Giant Screen Virtual Reality
Rp84.900
BELI SEKARANG
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax Giant Screen White
Rp89.900
BELI SEKARANG
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax + Remote VR (White)
Rp137.900
BELI SEKARANG
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax Giant Screen White
Rp89.900
BELI SEKARANG
Gambar Produk
Shinecon VR Box Imax + Headphone (White)
Rp210.900
BELI SEKARANG
Author Image

Author



Comment Policy: Berkomentarlah dengan bijak dan sesuai topik.
Buka Komentar
Tutup Komentar